Artikel Terbaru

My Dream - Entrepreneurship

"SEBUAH HARAPAN DAN CITA-CITA " Meskipun hanyalah sebuah tugas untuk mencantumkan 100 impian, tetapi semoga apa yang ditulis bena...

"SEBUAH HARAPAN DAN CITA-CITA "

Meskipun hanyalah sebuah tugas untuk mencantumkan 100 impian, tetapi semoga apa yang ditulis benar - benar menjadi suatu kenyataan di kemudian hari. Aamiin.
A.    Impian 1 Bulan ke Depan
1.    Saya ingin manjadi pribadi muslim yang baik sebagaimana yang telah dicontohkan oleh suri tauladan kita,  Rosululloh SAW
2.    Saya ingin menjadi pribadi yang tangguh, disiplin dan bertanggung jawab
3.    Menjadi pribadi yang sederhana dan pandai bersyukur
4.    Selalu berhusnudzon terhadap sesuatu yang terjadi
5.    Mempunyai sifat penyabar dan rendah hati
6.    Memiliki jiwa pemimpin yang baik
7.    Memiliki pribadi yang pemberani dan tidak pemalu
8.    Menjadi manusia yang selalu memperbaiki diri menjadi lebih baik
9.    Memiliki sifat empati terhadap sesama
10.    Menjalin persahabatan yang baik diantara sesama teman
11.    Menjadi sahabat yang baik bagi siapapun
12.    Menjalankan rutinitas sehari-hari dengan semangat dan tepat waktu
13.    Berangkat kuliah tepat waktu
14.    Mampu mengatur diri dalam berbagai hal dengan baik
15.    Menjadi hamba Alloh yang senantiasa taat pada-Nya
16.    Melaksanakan shalat fardlu 5 waktu tepat waktu dan berjama’ah dengan istiqomah
17.    Terbiasa menjalankan shalat Qiyamullail secara konsisten
18.    Terbiasa membaca/ bertadarus Al quran setiap hari
19.    Hafal sejumlah surat dalam Al Quran
20.    Memiliki perkumpulan dalam sebuah organisasi keagamaan
21.    Menguasai ilmu-ilmu tentang komputer yang ada di sekelilingnya
22.    Menguasai materi-materi kuliah yang telah diberikan
23.    Memiliki komunitas bisnis dalam sebuah organisasi usaha
24.    Memiliki penghasilan secara bertahap dalam menjalankan usaha
25.    Memiiki kebiasaan membaca buku dan memperluas wawasan melalui berbagai media setiap hari

B.    Impian 1 Tahun yang Akan Datang
26.    Dapat menguasai materi-materi ilmu komputer dengan baik
27.    Mampu menguasai dan memanfaatkan internet dengan handal
28.    Memperoleh IP minimal 3,5
29.    Menjadi mahasiswa teladan dengan prestasi yang gemilang
30.    Memiliki sebuah usaha bisnis yang bisa dijadikan bekal dalam membuka usaha baru yang lebih besar di masa mendatang
31.    Memiliki sebuah konter HP
32.    Mempunyai patner kerja yang baik dalam menjalankan sebuah usaha
33.    Mempunyai penghasilan minimal 1 juta/bulan
34.    Mampu mencukupi kebutuhan hidup sehari-harinya sendiri
35.    Biaya kuliah ditanggung sendiri dan tidak bergantung kepada orang tua
36.    Saya ingin setiap aktifitas saya bernilai ibadah kepada Alloh
37.    Memperdalam ilmu keagamaan untuk dikuasai dan dijadikan bekal untuk rencana masa depan
38.    Memiliki organisasi Islam yang bisa mengokohkan semangat untuk berdakwah
39.    Paham terhadap ilmu-ilmu keagamaan untuk bisa diajarkan kepada yang lainnya
40.    Hafal juz 30 dalam Al Quran
41.    Memiliki kepribadian yang agung dan menawan
42.    Mampu bertindak aktif dan kreatif agar dapat mengikuti perkembanngan zaman
43.    Menjadi manusia yang pantang menyerah dan selalu optimis
44.    Memiliki jiwa enterpreneur yang mantap
45.    Menjadi investor usaha mikro

C.    Impian 4 Tahun yang akan datang
46.    Lulus Sarjana kurang dari 4 tahun dengan IP minimal rata-rata 3,5
47.    Mampu mengumpulkan uang dalam waktu 6 semester minimal 20juta
48.    Wisuda di Mekkah
49.    Jago IT, Qur’ani, dan lulus jadi jutawan benar-benar dapat teraplikasikan dalam kehidupan sehari-hari
50.    Lulus dari STMIK ingin menjadi seorang guru komputer yang profesional
51.    Tampil prima di tengah masyarakat dengan pribadi yang luhur dan jiwa sosialisme yang tinggi
52.    Memiliki pengalaman bisnis yang baik yang didapat sewaktu masih dalam bangku kuliah
53.    Membuka lapangan kerja baru untuk mengurangi jumlah pengangguran
54.    Mendirikan sebuah usaha yang bergerak di bidang komputer
55.    Memiliki usaha peternakan
56.    Mendirikan usaha percetakan
57.    Mendirikan sebuah kelompok bisnis di daerah setempat
58.    Mengadakan seminar bisnis secara berkala
59.    Mendirikan usaha yang bergerak di bidang makanan/ kuliner
60.    Membangun sebuah gedung olahraga
61.    Mendirikan usaha konveksi
62.    Mempunyai sebuah warung/kios yang menyediakan kebutuhan sehari-hari
63.    Mendirikan toko alat tulis dan buku/ kitab yang lengkap
64.    Mendapatkan penghasilan minimal 5juta/bulan
65.    Membiayai pendidikan adik hingga Sarjana
66.    Membantu anak-anak yatim, orang jompo dan orang-orang yang kesusahan
67.    Membangun sebuah komunitas pemuda Islam di daerah setempat
68.    Mengadakan kajian-kajian, seminar, dan training keislaman sebagai media dakwah
69.    Paham Al Quran dan hafal beberapa juz dalam Al quran
70.    Mendirikan gedung TPA

D.    Impian 10 Tahun yang Akan Datang
71.    Memiliki penghasilan minimal 10juta/ bulan
72.    Mempensiunkan orang tua agar bisa menikmati tuanya dengan tenang
73.    Membangun sebuah kos-kosan
74.    Mendirikan pusat perbelanjaan, swalayan
75.    Menjadi investor usaha menengah dan makro
76.    Memiliki sebuah mobil pribadi
77.    Membangun sebuah rumah yang penuh berkah
78.    Menjadi penulis buku yang terkenal dan karya-karyanya dibutuhkan oleh banyak orang
79.    Menjadi sosok seorang pemimpin yang berakhlakul karimah seperti Rosululloh SAW
80.    Memiliki pendamping hidup ”istri” yang sholehah yang bisa membangun sebuah keluarga yang sakinah,   mawaddah, warohmah pada usia 25 tahun
81.    Memiliki keturunan yang sholeh-sholehah yang bisa membahagiakan orang tua
82.    Menyekolahkan anak-anak minimal hingga S1
83.    Pandai berbahasa Inggris dan Arab
84.    Mendirikan sebuah yayasan pendidikan
85.    Mendirikan Sekolah Islam Faforit dengan tenaga pengajar diambil dari guru-guru besar yang telah kompeten di bidangnya masing-masing
86.    Mendirikan Pondok Pesantren Modern
87.    Mencetak para generasi muslim yang Qurani yang membawa risalah kebenaran sebagai penyambung perjuangan Rosululloh SAW di akhir zaman
88.    Mencetak para da’i/da’iah dan hafidz Al Quran
89.    Membangun sebuah masjid
90.    Mendirikan sebuah yayasan panti asuhan

E.    Impian 20 Tahun yang Akan Datang
91.    Memiliki penghasilan finansial, pasif income minimal 20juta/bulan
92.    Memperluas aset usaha yang bisa dijadikan tabungan di masa tua
93.    Selalu menyisihkan sebagian kekayaannya untuk dibelanjakan di jalan Alloh
94.    Melaksanakan Rukun Islam yang ke-5, Ibadah Haji ke Baitulloh bersama keluarga
95.    Memberikan kebahagiaan yang haqiqi kepada kedua orang tua lahir dan batin
96.    Menjadi seorang Trainer yang profesional
97.    Menjadi pembimbing/ penasehat yang baik bagi siapapun
98.    Menjadi seorang ulama yang membawa kemaslahatan bagi sebanyak-banyaknya umat manusia fiddunya wal akhiroh
99.    Saya ingin setiap langkah dan hembusan nafas saya bernilai dzikir kepada Alloh SWT
100. Menikmati masa tua dengan tenang dan menyibukan diri untuk beribadah kepada Alloh SWT

F. Impian di Masa Tua
Andaikan suatu saat nanti ajal telah menjemputku, saya ingin hidup yang hanya sekali dan sesaat ini bagiakan sebuah cahaya di tengah kegelapan yang bisa menjadi penerang bagi sekelilingnya, sehingga hidup ini memberikan makna yang mendalam dan meninggalkan karya –karya terbaik  yang bermanfaat bagi umat manusia. Menghembuskan nafas terakhir denggan selalu menyebut asma Alloh serta meninggal dalam keadaan husnul khotimah dan surga telah menanti sebagai tempat kehidupan yang abadi untuk selama-lamanya

Amiin....

COMMENTS

BLOGGER
Nama

Islami,7,Kisah Sahabat,1,Komputer,4,Lirik,1,Motivasi,5,mp3 islami,2,Ramadhan,1,Renungan,7,Tugas,6,
ltr
item
Budi 4Shared: My Dream - Entrepreneurship
My Dream - Entrepreneurship
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEicaFg3tBNreyDyNGnqQ2EOJ3wrQd4Pwie7o1hfuL_E6zHQAg8r4qazw5sliE961KdUL7dT0t7REFz5J1UWlotbsASfJTv6SUnW64qIYo3rh0cUyCTR0tf3ZvL30wKJqFI21cX6G3VrXKJ6/s400/drem.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEicaFg3tBNreyDyNGnqQ2EOJ3wrQd4Pwie7o1hfuL_E6zHQAg8r4qazw5sliE961KdUL7dT0t7REFz5J1UWlotbsASfJTv6SUnW64qIYo3rh0cUyCTR0tf3ZvL30wKJqFI21cX6G3VrXKJ6/s72-c/drem.jpg
Budi 4Shared
http://msbudi.blogspot.com/2009/11/my-dream_17.html
http://msbudi.blogspot.com/
http://msbudi.blogspot.com/
http://msbudi.blogspot.com/2009/11/my-dream_17.html
true
4379047234293115037
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy